Demi meningkatkan kualitas pelayanan yang diberikan oleh bank BPR Artha Sukapura, kami sebagai badan keuangan sangat terbuka dengan adanya pengaduan konsumen ketika terjadi adanya permasalahan yang terjadi ketika adanya transaksi maupun kegiatan lain yang melibatkan segala bentuk kegiatan nasabah, oleh sebab itu kami memberikan beberapa prosedur pengaduan konsumen dengan cara berikut :
- Pengaduan Secara langsung
- Pengaduan Secara Online
- Melakukan fotocopy Ktp yang terkait
- Melampirkan bukti transaksi yang bermasalah
- Melampirkan bukti dokumentasi terkait yang bermasalah
Nasabah mendatangi secara langsung ke kantor pusat/cabang dari bpr Artha Sukapura untuk langsung menemui bagian costumer service. setelah menemui costumer service nasabah akan diminta melakukan pengisian formulir yang nantinya akan diproses secara langsung oleh costumer service yang bertugas
Pengaduan secara online bisa dilakukan dengan sistem tertulis yang kemudian dapat dikirim ke email pengaduan kpm@bprarthasukapura.com. Adapun bentuk penulisan yang dilakukan adalah sebagai berikut :